Selagi menyinggung tentang Zeolit, tentunya kita juga sudah tau Zeolit itu seringnya digunakan sebagai kondisioner tanah untuk petani dan perkebun. Dan sebagian pekebun TBS di Sumatera sudah mulai shifting memakai zeolite sebagai tambahan pupuk organik tanah mereka. Tetapi tetap saja banyak pekebun demi peningkatan kualitas produksi, pekebun seringnya tidak mengerti pememakaian pupuk kimia, dan dipakai saja tanpa penambahan pupuk organik, yang justru membuat tanah keras dan populasi mikroorganisme tanah turun. Pada kondisi seperti itu, tanah menjadi tidak responsif lagi terhadap pemupukan sehingga produksinya malah menurun.
Peningkatan produksi terjadi paling baik pada tanaman kelapa sawit yang ditanam pada tanah-tanah dengan kesuburan tanah rendah.
Menurut kamu bagusnya gimana?
No comments:
Post a Comment